Wawancara Dengan Para Petani Sayuran

2018-01-10
Kota Bekasi - Kepala Dinas Pertanian dan Perikanan beserta para penyuluh pertanian sedang melakukan wawancara dengan para petani sayuran di kelompok tani padurenan Kelurahan jatiluhur kecamatan jatiasih.